Babak baru melewati biduk rumah tangga terus bergulir. Ada suka duka bahkan nyaris di ambang perpisahan hanya karena ego yang di dahulukan. Menikah adalah bukti cinta yang kuat dari dua orang insan yang saling jatuh cinta. Lika-liku proses menuju halal penuh dengan cobaan. Mulai dari harus pengangkatan PNS hingga tertunda akan wisuda sarjana.
Di usia pernikahan yang tergolong masih muda. Di ibaratkan seorang anak yang dulunya masih Nol hingga akhirnya dia paham akan artinya kehidupan, mengenal dunia baru, lingkungan, hingga orang tuanya. Alhamdulilah sudah kamu jalani dengan begitu sabar. Apalagi dengan kehadiran seorang anak kedua ketika usia saya berumur 29th. Merupakan hadiah yang luar biasa bisa melewati semua proses persalinan normal. Tidak pernah terlintas akan merasakan sakit dua kali pada saat melahirkan buah hati kami.
Gita Hasna Aryaningrum adalah putri pertama kami yang lahir cesar. Lahir pada tanggal 06 Mei 2017 pada hari Sabtu malam pukul 19:00 bada isya. Awalnya tidak pernah berpikir lahiran dengan proses operasi. Tetapi, anak pertama yang masih awam tentang dunia persalinan maka mau tidak mau harus di terima dengan lapang dada. Walaupun sakit rasanya bekas jahitan operasi apalgi ketika harus belajar bangun dan duduk. Masyalloh cobaan tidak berhenti begitu saja. Menyusui hingga merasakan harus begadang bersamaan anak adalah luar biasa melelahkan. Proses menjadi ibu di rasa kurang karena tidak melalui proses persalinan normal. Adakalanya aku payah dan tetapi kembali lagi takdir yang menggoreskan semua ini.
Ini foto Ade Gladysia pada saat tidur siang. Dia lahir pada tanggal 17 Oktober 2019 dengan proses persalinan yang normal dan di rumah. Alhamdulilah akhirnya anak kedua bisa merasakan menjadi ibu yang sempurna. Kini usianya sudah genap satu setengah tahun alhamdulilah Ade sangat membantu alias tidak pernah menyusahkan ketika saya sedang bersama kakaknya. Dan kini kami berdua sangat bersyukur di usia pernikahan ke Lima sudah di berikan dua anak yang cerdas dan pintar. Masyalloh tabarakallah terimakasih banyak ya Alloh. Semoga Engaku senantiasa memberikan keberkahan dalam rumah tangga kami, dan tentunya kami masih berharap agar engkau mengabulkan keinginan kami berdua yakni memiliki anak Laki-laki. Aaamin ya rabbalalamin
Ini foto saat merayakan moment 5 tahun pernikahan 10-04-2021. Ade Galdysia tertidur di sofa dan kue ulang tahun ini enak banget.
Cie cie happy anniv yaa mom semoga langgeng teruus
BalasHapusMaksih yaa Kak
HapusWah semoga langgeng sakinah mawadah warohmah ya Mam🤗
BalasHapusAamin makasih banyak doanya
HapusHappy anniversary mom semoga semakin SAMAWA till Jannah
BalasHapusAamin maksih banyak kak doanya
HapusSakinah mawaddah warahmah, langgeng dan bahagia trs ya moms dan keluarga 🤲 happy anniv
BalasHapuswaah barakallah kaka dan keluarga, semoga selalu menjadi keluarga sakinah mawaddah warrahmah aamiin 💙
BalasHapusHappy wedding anniversary ya mak.. langgeng dunia akhirat..
BalasHapusBahagia selalu ya, semoga makin harmonis. Oiya, happy anniv ya bun 🥰
BalasHapus