Assalamu’alaikum haii moms siapa yang lagi bingung pilih minyak telon untuk bayi?? Karena, faktanya banyak minyak telon di pasaran yang ratingnya sedikt mengecewakan ya. Di Indonesia, minyak telon merupakan salah satu yang wajib di pakai ketika bayi lahir hingga anak-anak. Karena, dalam minyak telon sendiri terdiri dari beberapa komposisi campuran 3 minyak yaitu minyak kayu putih, minyak adas dan minyak kelapa yang di buat dengan takaran yg pas sehingga tidak panas ketika terkena kulit bayi.
Pada umumnya minyak telon dapat di gunakan pada bayi saat setelah mandi agar tubuh menjadi hangat dan tidak kedinginan. Karena, terdapat aroma yg khas dari minyak telon tersebut sehinga membuat si bayi menjadi nyaman. Selain itu, manfaat dari minyak telon sendiri adalah dapat mengatasi perut kembung karena pada saat bayi baru lahir sangat mudah kembung ini di karenakan sistem pencernaan mereka belum berkembang sempurna.
Rasa dari perut kembung pada bayi bisa di tandai dengan suara yg unik ketika perut di tepuk. Rasa tidak nyaman di perut juga bisa menyebabkan si kecil menjadi kholik, yang di sertakan dengan penyebab bayi menangis melengking secara berjam-jam. Terdapat manfaat lain dari minyak telon di antaranya juga dapat mengurangi rasa gatal di kulit.
Banyak sekali dipasaran minyak telon yang beredar dengan berbagai varian diantarnya sereh, dan lavender. Keduanya mempunyai fungsi mengusir nyamuk tetapi tak jarang membuat kulit bayi menjadi iritasi akibat kuli bayi yang masih sensitif. Dan dampak yang paling parah adalah memerah.
Berikut tips memilih minyak telon :
Pilih minyak telon yg tidak lengket di kulit
Pilih minyak telon yang wanginya khas dan segar atau berbau khas bayi
Jangan memilih minyak telon yg kandungan minyak kayu putihnya terlalu kuat sehingga membuat bayi menjadi kepanasan
Pilih minyak telon dengan takaran dan komposisi yang pas.
Sebelum di berikan ke bayi moms bisa juga tes di tangan untuk mengetahui tingkat kepanasan di kulit sudah pas atau terlalu panas
Setiap bayi memiliki sensitivitas yg berbeda. Hentikan pemakaian jika kulit bayi memerah dan iritasi segera konsultasikan ke dokter.
Ada yang sudah dengar minyak telon Merek Habbie??? Pastinya sudah tidak asing lagi ya moms. Yaps, ini aku rekomendasikan karena merupakan minyak telon dengan wangi yg khas dengan Aromaterapy yang segar dan bayi banget!!
Habbie adalah salah satu merek minyak telon yang terkenal karena mereka menggunakan bahan-bahan alami berkualitas, tanpa bahan sintetis, aman di kulit bayi, anak-anak hingga orang dewasa loh!! Baik juga untuk yang mempunyai kulit sensitif. Dengan tegline yaitu “9 Kebaikan dalan 1 tetes Habbie”
Ada banyak keunggulan dalan minyak telon HABBIE ini diantaranya adalah:
✅ Memiliki Wangi yang Elegan
✅ Memiliki 30 varian Aroma
✅ Tahan lama hingga 24 jam
✅ Mengandung Bidara
✅ Mengandung Zaitun
✅ Mengandung Lavender
✅ Mengandung Argan
Ada 4 varian yang akan aku review disini pertama adalah “Habbie Telon Tea Series 06 Honey Green 100ml. Faktanya Green Tea Honey diambil dari teh hijau khas jepang. Green tea ini tidak mengalami proses oksidasi yg membuat cita rasanya ringan namun rasa pahit yang kuat. Jika di padukan dengan aroma Honey, membuat Green Tea adalah perpaduan aroma yg khas untuk newbron. GreenTea Honey Habbie didapatkan dari negara jepang. Karena memiliki diantarnya:
Ekstraksi tea dgn madu, sehingga menghasilkan efek yg manis di setiap penciumannya
Aroma segar dan sedikit manis khas bayi
Sangat cocok untuk newborn dan nyaman saat bayi untuk tidur
Cocok digunakan sepanjang hari
Ada juga ini “Habbie Telon Oil Aromatic No.7 Black Tea-100ml. Black tea atau Teh Hitam dari Habbie, tumbuh di daerah Assam India adalah wilayah penghasil teh terbesar didunia. Teh ini tumbuh diiklim hangat dan lembah khas iklim tropis yg kaya hujan yang menghasilkan Black tea yg di kenal karena sifatnya yg kuat dan memiliki rasa yg pahit tinggi. Kaya akan antioksidan. Berasal dari varietas Teh Camelia sinensis assamica.
Karakter Black tea:
Memiliki rasa aroma yg strong banget dihidung
Melegaka pernafasan
Cherful
Mengurangi stress
Aroma sangat cocok untuk anak-anak, yg memiliki karakter banyak gerak sehingga kerigetan.
Sangat cocok bagi yang menginginkann aroma bayi bisa orang dewasa bisa
Cocok digunakan sepanjang hari
Selanjutnya “Habbie Telon Aromatik Plus No. 8 (Flower series)-100ml. Habbie minyak telon aromatik varian sakura merupakan salah satu favorit aroma dari flower series Habbie. Aroma bunga sakur mengingatkan kita pada pergantian musim dingin menuju semi di Jepang. Sensasi aroma manis adalah musim semi, sensasi aroma pahit adalah musim dingin.
Habibie-Pioner Minyak Telon dengan varian wangi paling banyak di Dunia Plus Argan Oil, Daun lavender dan Bidara.
Dan terakhir adalah “Habbie Telon Aromatik Cactus No. 9-100ml. Cactus flower memang sangat unik dan langka. Untuk berbunga saja sebua pohon cactus paling tidak membutuhkan waktu 30tahun lamanya dan pada umumnya hanya berbunga sekali dalam setahun.
Sejujurnya anakku baru pertama kali pakai Minyak Telon dari Habbie ini loh. Wanginya yang khas dan banyak varian yang menjadikan aku tertarik membeli. Dan ini juga bisa juga buat parfum serta menghangatkan tubuh. Karena dalam Habibie ini terdapat Minyak Argan kaya akan vitamin E dan K sangat bagus untuk kulit sensitif pada bayi. Daun Bidara secara turun temurun digunakan untuk sebagai penguat otot dan terapi ain pada bayi (anak nangis tanpa sebab). Bunga Lavender digunakan untuk melindungi dari gigitan nyamuk. Aromatic Telon Habibie sangat berbeda dgn minyak telon lainnya karena tahan selama 12 jam.
Jadi aku tak perlu khawtir lagi dengan kualitas dari Minyak Telon Habbie ini. Sudah pasti bagus serta tersedia 30 varian wangi yang bisa kita pilih. Aku sangat merekomendasinya untuk para moms yang sedang mencari produk
Komentar
Posting Komentar